SLEMAN - Pisah sambut menjadi bagian dari sertijab dua jabatan strategis di Lanud Adisucipto, pasca diserahterimakannya jabatan Kadisops dan Kadispers Lanud Adisucipto pada Jumat (12/5/2017). Dua pejabat lama Kolonel Pnb Indan Gilang Buldansyah, S.Sos, bersama Kolonel Pnb Dedy Susanto, masing-masing menggelar acara pisah sambut di tempat yang berbeda. Pisah sambut Kadispers
Year: 2017
Warga Penumping Bongkar Akses Jalan Pagar Tembok Batu Bata
YOGYAKARTA - Warga Kampung Penumping, Kelurahan Gowongan, Kecamatan Jetis, Kota Yogyakarta, pada Sabtu (13/5/2017) malam membongkar akses jalan pagar tembok batu-bata. Pembongkaran ini dilakukan karena warga merasa tidak ada reaksi apapun dari pihak pengembang. Chang Wendryanto, salah satu Anggota DPRD DIY Komisi C, Dapil Kota Yogyakarta saat ditemui mengatakan, sebelum melakukan pembongkaran
Kasus Apkomindo Mulai Temui Titik Terang
BANTUL - Kasus perkara penggunaan logo Apkomindo yang dilakukan tanpa izin kini sudsh mulai menemui titik terang. Dalam sidang lanjutan yang digelar Rabu (10/5/2017) di Pengadilan Negeri Bantul, saksi Dicky Purnawibawa ST, yang merupakan Ketua DPD Apkomindo DIY, menceritakan bahwa selama penyelenggaraan pameran Mega Bazar yang diadakan di JEC (Jogja
Kolonel Pnb Dedy Susanto Resmi Jabat Kadisops Lanud Adisucipto
SLEMAN - Dua jabatan di Lanud Adisucipto, Kadisops dan Kadispers, pada Jum'at (12/5/2017) telah resmi diserahterimakan. Pejabat lama Kadispers yakni Kolonel Pnb Dedy Susanto, S.E, kini resmi menjabat Kadisops, menggantikan Kolonel Pnb Indan Gilang Buldansyah, S.Sos, dalam pelaksanaan sertijab, di Ruang Lobi Komandan Lanud Adisucipto, Jum'at (16/5/2017). Danlanud Adisucipto Marsma TNI
Siswi SMA Angkasa Sabet Prestasi Gemilang dalam Kejuaraan Renang se-Jawa Bali
SLEMAN - Salah satu siswi Sekolah Menengah Atas (SMA) Angkasa Lanud Adisucipto berhasil meraih juara pertama lomba renang di berbagai kelas. Siswi berbakat kuat yang berpotensi menjadi atlet renang tersebut bernama Agustin Puspa Wulandari. Siswi kelas XD SMA Angkasa Adisucipto ini telah sukses menjadi Juara I Gaya bebas 100m, Juara I Gaya
Pusdiklat Kemendagri Regional Yogyakarta Studi Lapangan di Muspusdirla
SLEMAN - Rombongan Purna Praja IPDN Angkatan XXIII tahun 2017 melakukan studi lapangan di Museum Pusat TNI AU Dirgantara Mandala (Muspusdirla) Yogyakarta, Selasa (9/5/2017). Rombongan yang berjumlah 40 orang tersebut dipimpin oleh Sri Ekanto,SH yang sehari-harinya menjabat sebagai Widyaiswara Pusdiklat Kemendagri Regional Yogyakarta. Dirinya menjelaskan, kegiatan studi lapangan ini dimaksudkan agar
SMA Angkasa Luluskan Siswanya 100 Persen
SLEMAN - SMA Angkasa Adisucipto resmi meluluskan dan mewisuda siswa-siswinya dengan prosentase kelulusan mencapai 100 persen. Upacara wisuda dilaksanakan di Gedung Serbaguna Adisucipto dan dihadiri oleh segenap civitas Akademika SMA Angkasa, para siswa serta para orang tua/wali murid, Selasa (9/5/2017). Kepala sekolah SMA Angkasa Lanud Adisucipto Mayor Pnb Didik Setia Nugroho di sela-sela upacara
Event JIAS 2017 Berhasil Menyita Atensi Masyarakat Jogja
SLEMAN - Perhelatan akbar rangkaian bulan dirgantara bertema Jogja International Air Show (JIAS) 2017, yang telah berlangsung pada tanggal 26 hingga 30 April lalu, berhasil menyita perhatian masyarakat Jogja dan sekitarnya. Demikian pengantar Komandan Lanud Adisucipto Marsma TNI Ir. Novyan Samyoga, MM, saat acaraa pembubaran Panitia dan evaluasi JIAS 2017, Selasa
Penasehat Hukum Terdakwa Jootje Max Sondakh Minta Hakim Tetapkan Notaris Emanuel Retinanto Sebagai Tersangka
SLEMAN - Penasihat Hukum terdakwa Jootje Max Sondakh, K Johnny M Riwoe SH, meminta kepada majelis hakim yang memeriksa dan mengadili perkara pidana nomor 613/Pid.B/2016/PN Smn, untuk menetapkan Notaris Emanuel Retinanto menjadi tersangka dan ditahan. Selain itu, tim penasehat hukum terdakwa juga meminta agar pemeriksaan terhadap terdakwa Jootje Max Sondakh ditangguhkan, sampai
Lomba Seni Tradisional MATRA
SLEMAN - Masyarakat Adat Nusantara (MATRA) kembali mengadakan berbagai kesenian tradisional, Senin (8/4/2017) Bertempat di Atrium Jogja City Mall Yogyakarta. Sudarsono selaku ketua panitia mengatakan, acara ini digelar untuk menumbuhkan rasa cinta budaya nusantara terhadap generasi muda, khususnya di wilayah DIY. "Untuk lomba sendiri akan berjalan selama 2 (dua) hari yakni Senin -
