MAGELANG, SPJ – Wilayah Gunung Merbabu memegang peran penting sebagai kawasan konservasi dan daerah pengumpul air yang mendukung kebutuhan air bersih masyarakat di sekitarnya. Namun, tekanan terhadap lingkungan serta penurunan tutupan vegetasi telah menjadi tantangan yang cukup signifikan dalam menjaga kelangsungan ekosistem dan sumber air di wilayah tersebut. Sebagai bentuk perhatian
Author: admin
Diskusi Publik ‘Membangun Kesadaran Moderasi Beragama Untuk Terciptanya Kesatuan Bangsa’ dihelat di Persawahan Tengah Kota Bantul
BANTUL - Indonesia merupakan negara yang memiliki tingkat keberagaman yang sangat tinggi, baik dari segi agama, suku, budaya, maupun pandangan sosial-politik. Keberagaman tersebut merupakan kekayaan bangsa yang harus dijaga dan dirawat secara berkelanjutan. Namun demikian, dinamika sosial yang berkembang dewasa ini menunjukkan adanya tantangan serius berupa meningkatnya sikap eksklusivisme, intoleransi,
PRODMAT UAD Bekali UMKM Kulon progo Strategi Visual Marketing dan Teknologi AI
KULON PROGO – Transformasi digital menjadi tantangan sekaligus peluang bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Indonesia. Selain kualitas produk, kemampuan membangun identitas merek yang kuat kini menjadi faktor penting dalam menjaga keberlanjutan usaha di tengah persaingan pasar yang semakin terbuka. Sebagai bagian dari komitmen pengabdian masyarakat, Program Pemberdayaan Umat
JEJAK BUDAYA LUHUR ALEVALE DARI BANTUL
Alevale merupakan merek kerajinan premium yang dimiliki oleh Yuhanto Ari Nugraha. Usaha ini merupakan milik sendiri yang bertahan dan berkembang sejak tahun 2015. Jumlah pekerjanya tidak tetap karena menggunakan sistem borongan. Berbekal pendidikan di Akademi Teknologi Kulit (ATK) Yogyakarta serta latar belakang keluargnya di bidang kulit, ia juga mendapat dukungan dari
Warmindo Berkah Rizki: Kerja Ramah yang Mendatangkan Berkah
Saat kami berkunjung ke Warmindo Berkah Rizki, suasana sibuk namun tertata langsung terlihat. Di balik meja penyajian, Aa Roby Zaelani, salah satu dari dua karyawan yang bekerja di sana, menyambut kami dengan ramah sambil tetap fokus mengatur pesanan yang masuk. Warmindo ini mulai beroperasi pada Mei 2025, dan sejak hari
Inkubasi Bisnis Kulon Progo 2025 Siap Cetak Wirausahawan Tangguh Dan Kompetitif
KULON PROGO – Setelah melalui berbagai tahapan diantaranya tahapan seleksi, pelatihan secara mendalam, pendampingan dari mentor, hingga presentasi bisnis tahap akhir, rangkaian program Inkubasi Bisnis Kulon Progo 2025 yang telah berjalan intensif sejak bulan Juli lalu resmi ditutup di PLUT KUMKM Kulon Progo pada Kamis (4/12/2025), Program yang dirancang khusus
FFPJ Terima Anugerah Kebudayaan DIY Tahun 2025
YOGYAKARTA - Festival Film Pelajar Jogja (FFPJ) berhasil menerima Anugerah Kebudayaan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) 2025 dalam kategori Penghargaan Upakarya Budaya. Anugerah Kebudayaan diberikan oleh Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X yang diwakili oleh Wakil Gubernur DIY, Kanjeng Gusti Pangeran Adipati Arya (KGPAA) Paku Alam X, dan diterima secara
Otentik The Show #2 Jadi Bukti Langkah Jogja Menuju Ibukota Festival
YOGYAKARTA - Misi Pemerintah Kota Yogyakarta untuk menjadikan Yogyakarta sebagai Ibukota Festival, mendapat dukungan penuh dari berbagai pihak, salah satunya dari OtentikLab melalui perhelatan Otentik The Show #2 yang berlangsung di Jawir Creative Communal Space, Minggu (30/11/2025). Acara ini melibatkan puluhan pekerja seni yang hadir dari berbagai bidang dan disiplin
Muda-Mudi Kreatif Jogja 2026 Resmi Diluncurkan, Dorong Anak Muda Berani Tembus Industri Kreatif
YOGYAKARTA - Generasi muda Yogyakarta kini semakin banyak diberikan kesempatan untuk berkarya di bidang industri kreatif, salah satunya dalam peresmian program "Muda-Mudi Kreatif Jogja 2026" yang digelar di Jawir Creative Communal Space, Minggu (30/11/2025). Program ini dirancang sebagai ruang aktualisasi diri sekaligus peluang bagi anak-anak muda yang ingin menembus dunia
Kekayaan Budaya Dalam Proses Ekaristi Di Lingkup Militer
SLEMAN - Hari Minggu tanggal 30 November 2025 menjadi enkulturasi kedua di Gereja Paroki Santo Mikael Pangkalan-Adisutjipto, dalam rangka Misa Mingguan Berbahasa Jawa dengan Iringan Gamelan dan Tarian. Sebagai satu-satunya Gereja Katolik yang berada di Lingkup Militer Yogyakarta, tepatnya di Kompleks TNI AU Adisutjipto, pihak Gereja Paroki Santo Mikael tetap
