YOGYAKARTA - Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia memberikan kesempatan kepada putera dan puteri warga Negara Republik Indonesia untuk mengikuti Seleksi Penerimaan Calon Praja (SPCP) Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Tahun 2018. Informasi tentang seleksi ini dikirim Menteri Dalam Negeri kepada seluruh Bupati dan Walikota di seluruh Indonesia melalui Surat Edaran Nomor 892.1/2202/SJ, tentang Seleksi
Year: 2018
Ratusan ASN Kota Jogja Terima SK Kenaikan Pangkat
YOGYAKARTA - Sebanyak 499 orang Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kota Yogyakarta menerima Surat Keputusan (SK) Kenaikan Pangkat per 1 April 2018. ASN penerima SK itu terdiri dari jabatan fungsional tertentu (JFT) golongan IV C/D sebanyak empat orang, JFT golongan IV A/B 19 orang, jabatan Struktural dengan golongan
JOOX Indie Workshop Sambangi Jogja
Jogja - Rabu (28/3) salah satu penyedia musik digital streaming terkemuka di Indonesia "JOOX", sambangi Jogja. Acara yang dikemas dalam JOOX Indie Workshop tersebut berlangsung di Liquid Kitchen Yogyakarta dengan menggandeng Kikie Pea dari Radio Soekamti dan Reno Ferthano dari Euforia Digital. Yogyakarta menjadi kota kedua dalam rangkaian workshop, setelah beberapa
Polaman Festival 2018 Ditutup Dengan Pemutaran Film Dinas Kebudayaan DIY Dan #selasasastra
BANTUL – Agenda tahun pertama, Polaman Festival 2018 ditutup dengan acara Pentas Seni dan Pemutaran Film Dinas Kebudayaan DIY (Sabtu, 1 April 2018). Agenda Polaman Festival sendiri berlangsung selama tiga hari dimulai hari Jumat 30 Maret 2018. Menurut Abdul Rohman Koordinator acara, pada hari pertama diisi dengan kegiatan pengukuhan desa
POLAMAN FESTIVAL 2018 RESMI DI BUKA OLEH LURAH DESA TRIWIDADI
Bantul - Jum’at (30/3) tepat pukul 21.30, Polaman Festival resmi dibuka oleh Bapak Slamet Riyanto selaku Lurah Desa Triwidadi, Kecamatan Pajangan, Kabupaten Bantul. Polaman Festival berlangsung dari tanggal 30 Maret – 1 April 2018. Kegiatan ini berlangsung bertepatan dengan Merti Dusun Polaman yang masih dilestarikan oleh warga masyarakat Dusun Polaman,
“Syahdu” Pemutaran Film Dinas Kebudayaan di Jabal Kelor Puncak Sosok
Bantul - Sabtu Malam (24/3) Jabal Kelor Puncak Sosok terlihat lebih ramai dari biasanya. Pasalnya, wisata alternatif di Desa Bawuran Pleret ini kedatangan tamu dari Dinas Kebudayaan Provinsi Yogyakarta guna melaksanakan pemutaran film. Ada lima film produksi Dinas Kebudayaan yang diputar malam itu, dua film dokumenter dan tiga film fiksi. Kegiatan
Sejumlah Kampung di Yogyakarta Raih Penghargaan Si Pantib Award 2018
YOGYAKARTA - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Yogyakarta memberikan penghargaan yang diberi nama ‘Si Pantib Award’. Sebanyak Sembilan dari 50 kampung Panca Tertib di Kota Yogyakarta berhasil meraih penghargaan Si Pantib Award dengan ketegori yang berbeda-beda. Kepala Sat Pol PP Nurwidi Hartana melaporkan, kegiatan Si Pantib Award ini merupakan
Wawali: Drone Membuka Kesempatan Anak Untuk Cinta Teknologi
YOGYAKARTA - Taman Pintar Yogyakarta bekerjasama dengan Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta akan mengembangkan dan mengenalkan teknologi robotik khususnya Unamanned Aerial Vehicle atau biasa disebut dengan Drone, kepada warga masyarakat terutama kepada anak sekolah. Salah satu kegiatan yang akan digelar adalah kegiatan lomba robotik terbang (drone) di tahun 2018 ini. Kerjasama
IMABA GELAR MAKRAB ANGGOTA BARU DI INGKUNG KUALI PAJANGAN BANTUL
BANTUL - Ikatan Mahasiswa Bantul (IMABA) merupakan organisasi berbasis mahasiswa yang berkantor di Guwosari, Pajangan, Bantul dan berdiri sejak 2009. Mengembangkan potensinya, IMABA memiliki beberapa departemen diantaranya: pendidikan , sosial kemasyarakatan, seni budaya dan olah raga, kajian strategis, serta kewirausahaan. Sabtu (24–25/2), IMABA mengadakan malam keakraban (makrab) di Guwosari, Pajangan Bantul. Serangkaian
Workshop Seni Menyulam, antara Hobi dan Passion
YOGYAKARTA – Memperingati 100 tahun berdirinya bangunan (gedung) The Phoenix Hotel Yogyakarta, pihak hotel mengadakan serangkaian kegiatan diantaranya workshop dan pameran. Sebelumnya, hotel The Phoenix memang sangat dikenal dengan pameran fashion. Namun pada tahun ini, mereka berupaya menghadirkan sesuatu yang sedikit berbeda, mulai dari pameran sulam tangan, pameran sulam ala
