“Orang Sehat Juga Perlu Periksakan Diri ke Puskesmas”

YOGYAKARTA - Lima proyek pembangunan fisik Pemerintah Kota Yogyakarta tahun anggaran 2018 akhirnya diresmikan Walikota Yogyakarta H. Haryadi Suyuti. Kelima proyek yang semuanya berada di wilayah Kecamatan Tegalrejo itu diantaranya adalah Gedung Kelurahan Karangwaru, Kelurahan Bener, Puskesmas Pembantu Tegalrejo, Aula SDN Tegalrejo 1,  dan  TK Negeri 4 Yogyakarta.  Upacara peresmian

Dimas-Diajeng Sleman 2018: Afian dan Erina Terpilih Sebagai Dimas dan Diajeng Sleman

SLEMAN – Suasana meriah beserta sorak-sorai penonton menjadi saksi terpilihnya Afian Ruliyana Arbi dan Erina Sofia Gudono, sebagai Dimas dan Diajeng Sleman tahun 2018. Keduanya berhasil menyisihkan sebanyak 14 Dimas dan 14 Diajeng lainnya, pada Malam Penobatan yang berlangsung di Open Air Ramayana Ballet Candi Prambanan Yogyakarta, Jumat (11/5/2018). Perhelatan Dimas-Diajeng

Nawungan, Pesona #selasasastra #selasasinema Di Lereng Seni Imogiri

BANTUL – Agenda #selsasasastraroadshow kedua di tahun 2018 berlangsung di Dusun Nawungan I, Selopamioro, Imogiri Bantul pada hari sabtu (12/5/2108). Acara yang digelar kerja bareng antara Muda Mudi PENASA (Pemuda Nawungan Satu) dengan Komunitas #selasasastra dan Seksi Perfilman Dinas Kebudayaan DIY, berlangsung meriah. Acara berlangsung sehabis isya’ dimulai dengan pemutaran film

Othok-Othok Tandai Resminya Website bbm.kemdikbud.go.id

BANTUL – Jemek Supardi seorang pantomimer nasional melalui happening art-nya mendampingi Restu Gunawan Direktur Kesenian Direktorat Jenderal Kebudayaan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan meresmikan website bbm.kemdikbud.go.id tanda dibukanya program Belajar Bersama Maestro, selasa (15/5/2018) di pelataran rumah Djoko Pekik Sembungan Lor Bantul. Launching tersebut ditandai dengan diputranya othok-othok, permainan tradisional Jawa yang

Kemdikbud Launching BBM, Liburan Asyik Nginap Dirumah Maestro Seni

BANTUL – Sebanyak 20 maestro seni hadir di pelataran rumah Djoko Pekik, selasa (15/5/2018) sore lepas ashar. Para maestro seni yang hadir semuanya sudah memiliki prestasi dan reputasi bertingkat internasional sesuai bidang seni yang digeluti masing-masing, mereka adalah Didik Ninik Thowok, Gilang Ramadhan, Manteb Soedharsono, Ayu Laksmi, Djaduk Ferianto, Djoko

UST KONSISTEN CIPTAKAN WIRAUSAHAWAN MUDA

Jogja, Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa (UST) tunjukan konsistensinya menciptakan wirausahawan muda. Terbukti Minggu (6/5) UST kembali menyelenggarakan Workshop Kewirausahaan dengan tema yang sama seperti tahun sebelumnya, “Menciptakan Pengusaha, Membangun Negeri #2”. Workshop tersebut merupakan yang ke-2 dari rangkaian program hibah IPTEK Bagi Kewirausahaan (IbK) yang dimenangkan oleh tim UST (Dr. Sri Hermuningsih,

Bersiaplah! Solo Akan Mendadak Bernuansa Jepang

Hello, minna-san! Exclusive Classy Event Organizer (Exclassy EO) yang merupakan sebuah organisasi event mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP UNS 2015, dengan bangga mempersembahkan acara apresiasi budaya bertajuk "Natsu Festival". Natsu Festival adalah bentuk apresiasi terhadap budaya positif kesenian Jepang seperti bahasa, musik, anime, manga dan mode yang telah merambah di generasi muda tanah

MAY DAY, DEMO ATAU KERUSUHAN?

YOGYAKARTA - May day atau hari buruh internasional diperingati di seluruh belahan dunia, tak luput juga dilakukan di Indonesia. May day pastilah identik dengan kegiatan demo yang dilakukan oleh kaum buruh itu sendiri maupun dari beberapa kalangan mahasiswa. Kegiatan ini pasti akan diwarnai dengan tuntutan – tuntutan yang disuarakan oleh kaum

Pentingnya Edukasi Kesehatan Gigi dan Mulut Kepada Generasi Muda

YOGYAKARTA – Gigi dan mulut yang sehat adalah kunci dalam komunikasi sehari –hari, namun di pusat kota Yogyakarta, masih ada daerah yang belum pernah melakukan kegiatan sikat gigi massal. Itu sebabnya, Mahasiswa Prodi Ilmu Komunikasi UPN “Veteran” Yogyakarta mengadakan aksi sosial DEDICATION (Dental Care for Delight Communication) pada Minggu pagi (29/4/2018)