Saksi Sony Franslay Sempat Menguliahi Terdakwa Kasus Apkomindo dengan Cerita Historis Malin Kundang

BANTUL - Sidang lanjutan kasus kriminalisasi terhadap Ketua Umum (Ketum) Asosiasi Pengusaha Komputer Indonesia (APKOMINDO), yakni Ir Soegiharto Santoso alias Hoky, kembali digelar di Pengadilan Negeri Bantul, Kamis (13/4/2017). Dalam persidangan ini, Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejagung RI, Ansory SH, hanya menghadirkan satu orang saksi saja yaitu Sony Franslay, padahal ia

Penilaian Dan Penghitungan Beban Kerja, Wujudkan Organisasi Yang Efektif, Transparan Dan Akuntabel

SLEMAN - Komandan Pangkalan Udara Adisucipto, Marsma TNI Ir. Novyan Samyoga, MM yang diwakili oleh Kepala Dinas Personel Lanud Adisucipto, Kolonel Pnb. Dedy Susanto membuka Sosialisasi Supervisi Hasil Penilaian dan Penghitungan Beban Kerja di Lanud Adisucipto, bertempat di Wisma Adisucipto, Senin (17/4/2017). Sosialisasi Penilaian dan Penghitungan Beban kerja yang dipimpin oleh

Terdakwa Klithih Dihukum Kurungan Penjara, Ini Kata Keluarga Korban Klithih

YOGYAKARTA - Enam terdakwa kasus klithih yang menewaskan Ilham Bayu Fajar (17) di Jl. Kenari memasuki agenda terakhir yakni putusan yang digelar di Pengadilan Negeri Yogyakarta, Senin (17/4/2017). Dalam putusan majelis hakim yang dipimpin oleh Louise Betti Sulistyo, hukuman akhirnya dijatuhkan kepada Muhammad Faisal Fardan (16), terdakwa sekaligus eksekutor dalam kasus klithih ini, yakni