LANGKAWI, MALAYSIA, SPJ - Ada peristiwa menarik ketika perhelatan akbar bertajuk Air Show pada event LIMA 2017 di Langkawi, Malaysia sedang berlangsung. Sang Leader The Jupiter Indonesian Air Force Letkol Pnb HM.Kisha "Razor " genap berusia 39 tahun pada 23 Maret lalu. Pria yang lahir di kota kembang Bandung ini