BANTUL - Rangkaian acara Daulat Sastra Jogja (DSJ) 2023 yang merupakan bagian dari program tahunan Dinas Kebudayaan Kundha Kabudayan DIY, resmi berakhir pada Jumat malam (27/10/2023). Masih berlangsung di Pelataran Djoko Pekik, Bangunjiwo, Kasihan, Bantul. Hari terakhir DSJ 2023 kali ini menampilkan beberapa acara dan juga pentas pilihan, yang dimulai dari
Tag: Daula Sastra Jogja
Penulis Itu Tugasnya Ya Nulis, Bukannya Menunggu Ada Lomba
BANTUL - Diskusi tentang para "legenda" di bidang Sastra kembali berlanjut di Pelataran Djoko Pekik, Bangunjiwo, Kasihan, Bantul, Kamis (26/10/2023). Diskusi kali ini membahas tentang sosok Umbuh Landu Paranggi, seorang sastrawan asal Sumba, NTT, yang banyak menggeluti dunia sastra di Yogyakarta. Sosok legendaris Umbuh Landu pun dibahas oleh dua orang sekaligus,